What Brings You to Blok M Square This Afternoon?

February 09, 2012

what brings you to blok m square this afternoon?

of course it must be the #10thnaadc. ini pasti euforia setelah Nicholas Saputra muncul di iklan L'oreal Men Expert, dan tiba-tiba dateng di afair2012 pas hari Jum'at (yang guenya ada di gambir jam 3 eh ga mampir GI) yang gara-gara berita itu langsung nonton AADC di youtube daaaan begitu ada info kalo AADC diputer lagi hanya 2 hari di Blok M Square langsung cap cus dengan randomnya.

I'm not a big fan of the movie. bukan juga fans berat dari pemain filmnya. Gue bahkan nggak follow twitternya Mira Lesmana, MilesFilm atau Nicholas Saputra. Cuma, film AADC ini adalah film yang tiap tahunnya selalu gue tonton pas diputer di TV jaman dulu (I was only 11 when the movie was released, so I didn't watch it when it is still in the theater), dan film yang (selain Petualangan Sherina) kalo nonton gue sampe hapal dialognya.

Hayo, siapa yang dulu abis nonton langsung ngikutin tulisannya Cinta yang huruf 'R' nya gede di adegan dia nulis surat buat Rangga pas mau ngembaliin buku? I would say that I do. Dan siapa yang jaman sekarang nggak tau kalimat 'Salah gue? Salah temen-temen gue?'? Because that words, besides the phenomenal scene of chasing after Rangga at the airport, entah kenapa sangat terkenal dan menurut gue... simply memorable.

I'm not going to review the movie. I know that most of you (especially those in my ages) have already watched the movie, maybe for more than twice. For me, the movie is simply nice and right.

For your information, gue jadi orang yang beli tiket pertama di 21 tadi siang gara-gara ngiranya bakalan ada antrian lebay sampe ke luar bioskop (which is not, mungkin karena Kamis siang juga yang free ya kami-kami ini mahasiswa yang masuk kuliah minggu depan). Gue dan 3 temen gue udah harap-harap cemas aja tuh ntar tiba-tiba ada pemain filmnya yang muncul (yang ternyata nggak. dan yaiyalah nggak).

Selama film diputer, yang kedengeran adalah suara orang-orang ngetawain Milly dan suara-suara cewek ngomong 'so sweet' di beberapa adegannya Cinta sama Rangga. After all, menurut gue, film ini kan emang diputer lagi karena 10 tahun itu, so you might not really pay attention to the movie (since it already etched to your mind), but you'll definitely enjoy the reunion :)

ini masih dalam rangka ngarep tweetnya di reply sama Mira Lesmana dan/atau Nicholas Saputra loh. well, keep dreaming :D

You Might Also Like

0 comments

Blog Archive